Selasa, 22 November 2011

Cara untuk mendengarkan Brawijaya Streaming Radio

Buat temen-temen smua yang kepengen dengerin Brawijaya Streaming Radio, gampang banget caranya, yang pertama-tama harus ada pada PC/notebook temen-temen adalah player Winamp (klik di sini unduk download winamp) atau AIMP ( klik di sini untuk download AIMP) dan koneksi internet yang lumayan lancar, apabila sudah ada salah satu player tersebut maka gampang sekali cara untuk mendengarkan Brawijaya Streaming Radio.


2. apa bila player temen-temen menggunakan Winamp maka tekan tombol CTRL + L pada keyboard
3. paste URL http://brawijaya.us.to:2020/listen.pls pada menu baru yang muncul dari winamp.
4. klik Ok / Open
5. play
6. apabila player temen-temen menggunakan AIMP maka tekan tombol CTRL + U pada keyboard
7. klik Ok / Open
8. play

mudah sekali bukan, jadi buat temen2 yang ingin mendengarkan Brawijaya Streaming Radio, dimana saja kapan saja asalkan ada PC/notebook dengan koneksi internet yang lancar maka dijamin 100% temen-temen bisa mendengarkan Brawijaya Streaming Radio. 

Oh iya yangan lupa ya masuk group facebook Brawijaya Streaming Radio (klik di sini untuk melihat group facebook Brawijaya Streaming Radio)

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Premium Wordpress Themes